56
Hai sobat mido hari ini senin 18 mei 2020 dalam rangka menunjang penguatan kehumasan di lingkungan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia dilaksanakan Kegiatan Video Conference yang diselenggarakan oleh Sekretariat Jenderal Kementerian Hukum dan HAM RI dan diikuti oleh seluruh Humas seluruh Kanwil dan UPT yang berada di Kementerian Hukum dan HAM.
Kegiatan dibuka oleh bapak Fajar Lase Staf Khusus Menteri dan dilanjutkan dengan paparan dari narasumber bapak Bane Manalu
selaku Konsultan Humas Kemenkumham.
Di Imigrasi Ponorogo kegiatan berlangsung di Ruang Media Center dan dihadiri oleh Kepala Subseksi TI, Inteldakim Bapak Bambang Gustiyanto, S.Kom. dan staff Humas Kantor Imigrasi Kelas III Non TPI Ponorogo.
(Humas Kanim Ponorogo)
previous post